NILEM PKBM TUNAS BANGSA SIDOMULYO

NILEM PKBM TUNAS BANGSA SIDOMULYO
18.1.02.000.2.0.0001

Sabtu, 28 April 2012

EDARAN PERSIAPAN APRESIASI PTK PAUDNI BERPRESTASI TINGKAT NASIONAL
Selanjutnya kami mengharapkan masing-masing Provinsi/Kabupaten/Kota dapat menyiapkan dukungan anggaran melalui APBD untuk pelaksanaan Apresiasi PTK PAUDNI Berprestasi di Tingkat Provinsi/Kb/Kota, terutama untuk honorarium, transport perjalanan peserta dan 1 9satu) orang pendamping yang akan mengikuti Apresiasi PTK PAUDNI Berprestasi Tingkat Nasional. Adapun 12 jenis lomba individu dan 2 jenis lomba kelompok yang akan dipertandingkan pada tahun 2012 terlampir.

    Tertanda Direktur Jenderal


    Prof. Dr. Lydia Freyani Hawadi



    NO



    PESERTA



    MATERI LOMBA



    KATEGORI











    PERORANGAN



    KELOMPOK



    1.



    Pendidik PAUD (TPA/KB/TK/SPS)



    Pendekatan pembelajaran multi talenta untuk anak usia dini



    V





    2.



    Pengelola PAUD (TK/RA/BA/TPA/SPS)



    Strategi Pengelolaan PAUD (TK/RA/KB/BA/TPA/SPS)



    V





    3.



    Instruktur Tata Rias Rambut



    Teknik Pembelajaran Penataan Sanggul Daerah Masing-masing Provinsi



    V





    4.



    Instruktur Hantaran Pengantin



    Teknik Pembelajaran Pembuatan Hantaran Daerah yang dimodifikasi untuk pengantin



    V





    5.



    Instruktur Kursus Tata Busana



    Teknik Pembelajaran Menjahit Busana Nasional Wanita dengan sentuhan daerah



    V





    6.



    Pamong belajar P2PNFI/BPPNFI/BPKB/SKB



    Pembuatan Model Pembelajaran interaktif bagi PAUD



    V





    7.



    Penilik



    Metode Pelaksanaan Pembimbingan terhadap PTK PAUDNI dalam Penyelenggaraan Program PAUDNI



    V





    8.



    Instruktur Kursus Seni Tari



    Teknik Pembelajaran Seni Tari Tradisonal



    V





    9.



    Pengelola PKBM



    Strategi Pengembangan Jejaring Kerja untuk Pengembangan Kemandirian Pengelolaan Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM)



    V





    10.



    Instruktur Kursus Keterampilan Merangkai Bunga



    Teknik Pembelajaran Merangkai Bunga dan Desain Floral



    V





    11.



    Pengelola Kursus dan Pelatihan



    Inovasi pemasaran Lembaga Kursus dan pelatihan terhadap program dan produk kursus



    V





    12.



    Instruktur Kursus Komputer



    Pembuatan Media Pembelajaran Animasi Pendidikan Karakter bagi PAUD



    V





    13.



    PTK PAUDNI



    Paduan Suara





    V



    14.



    PTK PAUDNI



    Senam Sajohjo Kreasi Masing-masing





    V










Tidak ada komentar:

Posting Komentar